IT yaitu kata ganti orang ketiga tunggal. Dalam bahasa
Indonesia, it bisa diterjemahkan ia,
itu, ini, atau tidak diterjemahkan. It sering disebut sebagai kata ganti orang
ketiga tunggal tapi bukan untuk orang. Apakah benar demikian?
Perhatikan contoh-contoh
berikut untuk mengetahui bagaimana kata it
digunakan.
1.
It digunakan untuk waktu dan tanggal. Perhatikan
contoh dalam kalimat.
-
What time is it? It’s 9:30 now
-
It’s Camelia’s birthday today.
-
It is December 22nd, 2015.
2.
It digunakan ketika kita berbicara tentang cuaca
(cold, windy, rainy, warm, lovely dan lain-lain)
-
It’s warm today, isn’t it?
-
It
was very cold last night.
-
It is
a lovely day.
3.
It digunakan ketika kita memberi pendapat tentang suatu tempat atau benda. Misalnya rumah, restaurant, kota, dan
lainnya. Pendapat biasanya: baik, menarik, buruk, menyenangkan dan lain-lain.
-
I love Bali. It is such a lovely place.
-
It
was such a nice city.
-
It will
be a lonely home without you.
-
It’s
a good car.
4.
Sebagai Subject dari kata benda tunggal.
-
It’s my money.
-
It was our office.
-
Is it your pen?
5.
Memberikan pendapat diikuti dengan kata kerja
pakai “to” (infinitive)
-
It’s
interesting to go camping there.
-
It’s
great to be able to spend a holiday
in Bali.
-
It
will be nice to meet you all.
6.
Memberikan pendapat diikuti kata kerja bentuk
ING
-
It will be great living in London again.
-
It’s stressful driving in Jakarta.
-
Is it good swimming there?
-
It could be difficult having a passport made in
this country.
7.
It digunakan untuk orang. Nah ini bertentangan
dengan apa yang pernah Anda pelajari bukan? Tapi lihat dulu contoh berikut.
a.
Dalam percakapan telepon.
-
Hello. It’s me. Yan
-
Hello, Jane. It’s Apri speaking
b.
Untuk memberi tahu karena kita tidak terlihat. Misalnya di luar
rumah.
-
It’s me. It’s Jenni outside. Can you open the
door?
-
Who is it? It’s me.
Demikian mudah-mudahan dapat menambah wawasan.