Seperti yang pernah saya singgung di beberapa artikel yang
lalu bahwa kita tidak bisa menterjemahkan bahasa Inggris ke bahasa Indonesia
atau sebaliknya secara leterlek (word for word), khususnya dalam menterjemahkan
ungkapan idiom yang sering dijumpai dalam dialog sehari-hari, istilah bahasa
inggris sehari-hari atau istilah-istilah khusus yang formil yang kita jumpai
dalam dokumen-dokumen resmi.
Dalam artikel kali ini saya akan memberikan link di mana Anda
akan bisa mempelajari istilah-istilah
dalam bahasa inggris dan artinya, yaitu antara lain Istilah Hukum dan Istilah Perpajakan serta nama-nama kementrian pada pmerintahan.
Mudah-mudahan saja apa yang diterjemahkan sesuai dengan apa yang kita inginkan.
Berikut adalah link ke website yang bisa Anda kunjungi untuk mempelajari
istilah-istilah dalam bahasa Inggris di bidang Hukum dan Perpajakan.