This is a conversation about planning a birthday party for your
daughter: Dengarkan Percakapan tsb dengan seksama.
Wife
|
Next month is our daughter’s birthday – November 1st, 2018
|
Bulan depan ulang tahun anak kita –Tanggal 1 November 2018.
|
Hubby
|
I’ve been thinking about it. What kind of party do you have in mind?
|
Sudah lama saya memikirkan akan hal itu. Pesta ulang tahun seperti
apa yang ada di benak mu?
|
Wife
|
I have no idea yet. She said she wanted to invite all her classmates. That’s
about 18 of them.
|
Belum tau. Dia bilang ingin mengundang semua teman sekelasnya. Itu
kira-kira 18 orang.
|
Hubby
|
What if we have a garden party at the backyard?
|
Bagaimana kalau kita membuat pesta taman di halaman belakang?
|
Wife
|
Sounds a good idea to me. We can’t decide where, though. Let me ask her
if she has something else on her mind.
|
Kedengarannya boleh juga. Tapi kita tidak bisa memutuskan dimana.
Coba saya Tanya dia jika ia ada rencana lainnya.
|
Jane! Come over here. I wanna talk to you!
|
Jane! Kemari. Ibu mau bicara sama kamu!
|
|
Jane
|
What is it Mom?
|
Apa bu?
|
Wife
|
It’s about your birthday party next month. Do you have anything on
mind about your birthday party?
|
Tentang pesta ulang tahun mu bulan depan. Apa rencana mu untuk pesta
ulang tahun mu?
|
Jane
|
What about having it at Pizza House?
|
Bagaimana kalau mengadakannya di Pizza House?
|
Wife
|
Your dad and I have no objection to that but let us figure out how
much it costs. We still have two weeks’ time from now.
|
Ayah mu dan Ibu tidak berkeberatan tapi coba nanti kami hitung berapa
biayanya. Kita masih ada 2 minggu lagi dari sekarang.
|
Berdasarkan percakapan di atas coba diskusi bersama teman
kira-kira dimana Jane akan mengadakan pesta ulang tahunnya, di rumahnya kah
atau di Pizza House. Jika Anda seorang guru ini bisa dijadikan bahan untuk
melatih diskusi murid Anda. Jika Anda mempunyai sekitar 16 murid, murid
dikelompokkan menjadi 4 group, masing-masing group memutuskan dimana pesta
ultah Jane akan diadakan.
Selamat mencoba